Home » » Chating di Facebook dengan Font Generator

Chating di Facebook dengan Font Generator

Written By Unknown on Jumat, 18 Januari 2013 | 11.18

Facebook chat, font facebook, inbok
INBOX, adalah istilah yang tidak asing bagi pengguna jejaring sosial Facebook. Mungkin hampir seluruh internet Facebooker pernah menerima dan mengirim pesan Inbox dari dan untuk Facebooker yang lain. Terlepas dari tujuannya untuk apa ber-inbokan, yang jelas pesan di Inbox hanya bisa dibaca oleh yang bersangkutan.

Sayangnya, masih minimnya fitur yang tersedia di Inbox seperti tidak tersediannya tool pemformatan text seperti cetak tebal (Bold), miring (Italic), garis bawah (underline), dan model huruf (Fonts). Atau mungkin saja saya sendiri belum tau triknya. Wkwkwkwk

Dengan bantuan situs smileychatcodes generator, Facebooker bisa memperoleh pernak - pernik tampilan inbox yang menarik diantaranya Fonts Chat Codes dan Smiley Chat Codes.

Fitur Fonts Chat Codes, memungkinkan Facebooker berkirim pesan (inbokan) dengan tampilan font yang  cukup keren.

Caranya, buka dulu situs smileychatcodes
1. Pilih fonts yang diinginkan, misalnya Barbie Pink
2. Tulis pesan, misalnya Dahlia Soto
3. Pada kotak Chat codes, copy seluruh kode-kode tersebut dan kemudian, ..

Fonts Facebook, Chat, tip trik facebook
Tampilan Fonts chat code
Tinggal pastekan di kotak inbok Facebook.

Kode facebook

Hasilnya :
font generator facebook

Selamat mencoba, moga aja gak ribet.

0 komentar :

Posting Komentar